“Agama adalah nasihat,” sebuah hadis yang menggambarkan kebutuhan kita untuk mendapatkan nasihat-nasihat yang membuat kita teguh dalam agamaNya. Keteguhan dalam agama-Nya hanya bisa didapat melalui penyucian jiwa, pembersihan hati, penjernihan pikiran, dan perbaikan tindakan. Itulah pesanpesan yang disampaikan dalam buku ini. Buku ini membantu pembaca dalam menyadari pesan-pesan Ilahi da…